CSS Margin

Properti margin digunakan untuk membuat ruang kosong disebuah konten. Margin tidak mengikuti warna dari konten, tidak memiliki warna, dan benar-benar transparan.


Bisa menggunakan ukuran %, px, pt, em, dll.


Contoh :

h1{
margin-top:20px;
margin-bottom:50px;
margin-right:15px;
margin-left:30px;
}

atau :

h1{
margin:20px 15px 50px 30px;
}

Bisa dengan 4,3,2,1 nilai.


Membuat konten berada ditengah dengan margin :

p{
margin:10px auto;
}

Jadinya

Nilai auto akan membuat posisi seimbang kanan maupun kiri, atau atas maupun bawah. Yang paling sering Nano gunakan untuk menyeimbangkan antara kanan dan kiri, membuat sebuah konten berada ditengah. ;)


Alhamdulillah

0 comments:


Posting Komentar


Creative Commons License
CSS Margin by Nano Yulianto is licensed under a Creative Commons Attribution 3.0 Unported License.
Based on a work at http://nanoyulianto.blogspot.com/2010/12/css-margin.html.
Permissions beyond the scope of this license may be available at http://nanoyulianto.blogspot.com/.